Teknik menyusui yang benar apabila teknik perlekatan posisi ibu dan bayi mendekatkan bayi ke tubuhnya (muka bayi ke payudara ibu) dan ibu tidak harus mencondongkan badan dan bayi tidak merenggangkan lehernya untuk mencapai putting susu ibu. Tujuan…
Prevalensi pernikahan anak di Kabupaten Donggala terbilang cukup tinggi yaitu 885 orang. Kebanyakan pelaku pernikahan anak berasal dari kawasan pedesaan dan dipicu oleh banyak faktor. Beberapa faktor pemicu tersebut berasal dari kurangnya pengetahuan…
POLITEHNIK KESEHATAN KEMENKES PALU JURUSAN KEBIDANAN PRODI SARJANA TERAPAN KEBIDANAN PALU Andini Octafiani, 2023 Pengaruh pendidikan kesehatan melalui media Mapelarga terhadap tingkat pengetahuan dan sikap remaja tentang pernikahan anak di SMAN 7…
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALU JURUSAN KEBIDANAN PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN KEBIDANAN PALU Andriyani (2024) Pengaruh Aromaterapi Lemon terhadap Penurunan Mual dan muntah pada Ibu Hamil Trimester Pertama di Puskesmas Fonuasingko. Pembimbing:…
Latar Belakang: Kanker payudara dapat dideteksi lebih dini dengan cara pemeriksaan payudara sendiri untuk mengetahui stadim awal, dan mendeteksi dini kanker payudara. Tujuan: penelitian ini untuk mengetahui efektivitas edukasi menggunakan media vidio…
Latar Belakang : Cakupan pelayanan K1 di Puskesmas Kayamanya Kabupaten Poso tahun 2022 sebesar 89%, cakupan tersebut belum mencapai target yang di tetapkan di Puskesmas Kayamanya dan cakupan pelayanan K4 di tahun 2022 sebesar 74%, cakupan pelayanan…
Asuhan kebidanan kehamilan merupakan asuhan yang diberikan kepada ibu hamil berdasarkan studi pendahuluan bahwa di Puskesmas Mamboro untuk pemberian tablet tambah darah sudah 100%, namun ibu hamil masih ada yang tidak mengkonsumsi tablet tambah darah…
ABSTRAK ( xii + 117 Halaman + 1 tabel + 4 Gambar + 12 Lampiran ) Berdasarkan data yang diperoleh dari Puskesmas Tawaeli Kota Palu, data ibu bersalin yang ditolong oleh tenaga kesehatan difasilitas pelayanan kesehatan tahun 2022 mengalami penurunan…
Kehidupan manusia akan mengalami proses menua atau usia lanjut (lansia). Masalah kesehatan yang terjadi pada lansia umumnya adalah penurunan fungsi organ yang memicu terjadinya berbagai penyakit degeneratif termasuk hipertensi. Hipertensi adalah…
ABSTRAK (i-xi halaman + 42 halaman + 2 Gambar + 2 Tabel + 16 Lampiran) Data diwilyah kerja puskesmas birobuli dengan jumlah 388 anak dengan cakupan ASI eksklusif 55,2% data tersebut belum mencapai target, kurangnya pemberian ASI eksklusif dapat…