Implementasi Terapi Relaksasi Otot Progresif pada Lansia Dengan Masalah Kecemasan DiPanti Sosial Tresna Werdha Madago Tentena

Dublin Core

Title

Implementasi Terapi Relaksasi Otot Progresif pada Lansia Dengan Masalah Kecemasan DiPanti Sosial Tresna Werdha Madago Tentena

Subject

kecemasan, relaksasi otot progresif

Description

Latar belakang Kecemasan adalah suatu kondisi yang muncul ketika seseorang sedang mengalami stress dengan gejala yang timbul yaitu perasaan tegang, gelisah, khawatir, dan respon fisik. Metode Penelitian : penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Sampel : adalah 1 (satu) orang pasien lansia yang mengalami masalah kecemasan. Hasil : pengkajian didapatkan pasien lansia dengan keluhan merasa cemas. Diagnosis keperawatan yaitu : ansietas. Intervensi keperawatan yaitu reduksi ansietas dan relaksasi otot progresif. Implementasi keperawatan dilakukan selama 4 hari. Evaluasi setelah melakukan terapi relaksasi otot progresif, masalah keperawatan yang muncul pada pasien dapat teratasi. Kesimpulan : penerapan relaksasi otot progresif mampu menurunkan tingkat kecemasan pada seseorang karena teknik ini memberikan efek yang menenangkan dan merilekskan tubuh Diharapkan intervensi relaksasi otot progresif menjadi intervensi keperawatan mandiri sebagai pendamping dari terapi farmakologis untuk mengatasi masalah kecemasan pada lansia

Creator

Rahmad Setiawan

Source

PDF

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palu

Date

2024

Language

Indonesia

Type

Text

Collection

Citation

Rahmad Setiawan, “Implementasi Terapi Relaksasi Otot Progresif pada Lansia Dengan Masalah Kecemasan DiPanti Sosial Tresna Werdha Madago Tentena,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/501.

Output Formats