ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.M DENGAN HIPERTERMIA
DALAMTINJAUAN TEORI COMFORT COLCABA DIRUANGAN ANAMAINU RSUD AMPANA
Dublin Core
Title
ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.M DENGAN HIPERTERMIA
DALAMTINJAUAN TEORI COMFORT COLCABA DIRUANGAN ANAMAINU RSUD AMPANA
DALAMTINJAUAN TEORI COMFORT COLCABA DIRUANGAN ANAMAINU RSUD AMPANA
Subject
Description
Pendahuluan: Dengue Hemorrhage Fever ( DHF ) umumnya ditularkan melalui nyamuk yang terinfeksi virus dengue. Dalam hal itu masalah yang sering muncul pada infeksi pertama oleh virus dengue adalah hipertermi (demam), sebagian besar penderita akan mengalami demam mendadak antara 39-40 C, sesudah 5-7 hari demam akan berakhir tetapi kemudian kambuh lagi, biasanya terlihat lesu disertai sakit kepala pada bagian kepala depan, nyeri bagian belakang mata, dan persendian, terlebih lagi disertai perdarahan dan kadang-kadang syok. Dengue menyebar dengan cepat, menyerang banyak orang selama masa epidemi, sehinggga menurunkan produktivitas kerja dan banyak menimbulkan kematian. Karya Ilmiah Akhir ini bertujuan untukmengetahui Asuhan Keperawatan Pada An.M Dengan Hipertermia Dalam TinjauanTeori Comfort Kolcaba Di Ruangan Anamainu RSUD Ampana.Metode: Studikasusdenganpendekatanproseskeperawatan.Datadikumpulkandenganmenggunakanformatpengkajian,pemeriksaanfisik,observasi,pemeriksaanpenunjang.Hasil:Hasilpengkajian ibu klien mengatakan anaknya demam, demam dialami sejak 3 hari SMRS, Kes. Compos Mentris, klien tampak lemas, Kulit tampak kemerahan, Akral hangat, Bibir tampak memerah dan kering, mukosa mulut nampak kering, PLT: 100 mg/dL, N : 108/menit, SB:38,3?C, RR :28x/menit, Spo2: 98%. Diagnosa keperawatan utama pada kasus ini yaitu Hipertermi berhubungan dengan Proses infeksi.Peneliti melakukan intervensi pemberian kompres hangat.Hasilevaluasimenunjukkandenganpemberian kompres hangat di sertai dengan intervensi lainnya dapat menurunkan suhu tubuh klien.Kesimpulan: Penerapanpemberian Kompres hangat padaAn.M memberikan dampak positif pencapaian kenyamanan (Comfort) dengan evaluasi hipertermi teratasi.
Creator
RISNAWATI R. ISMAIL
Source
PDF
Publisher
Poltekkes Kemenkes Palu
Date
2024
Language
Indonesia
Type
Text
Collection
Citation
RISNAWATI R. ISMAIL, “ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.M DENGAN HIPERTERMIA
DALAMTINJAUAN TEORI COMFORT COLCABA DIRUANGAN ANAMAINU RSUD AMPANA,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/691.
DALAMTINJAUAN TEORI COMFORT COLCABA DIRUANGAN ANAMAINU RSUD AMPANA,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/691.