Identifikasi spesies kecoak blattidae dan tingkat kepadatan diwilayah kerja pelabuhan kelas III pantoloan, palu
Dublin Core
Title
Identifikasi spesies kecoak blattidae dan tingkat kepadatan diwilayah kerja pelabuhan kelas III pantoloan, palu
Subject
Kata Kunci : Spesies Kecoak blattidae, Tingkat Kepadatan
Description
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALU. JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN PRODI D III 4 PALU Nurhidayat,2019.Identifkasi spesies kecoak blattidae dan tingkat kepadatan Diwilayah kerja pelabuhan kelas III pantoloan palu Pembimbing : (1) Novarianti (2) Djunaedil Syukur S ABSTRAK (i-xi+30 halaman+3 tabel+ 9 gambar + 5 lampiran ) Kondisi pelabuhan yang sehat dapat mencegah potensi resiko penyebaran penyakit. Kecoa merupakan salah satu vaktor mekanik, yang berperan dalam penularan penyakit sehingga mereka berperan dalam penyebaran penyakit. Tujuan Penelitian ini Untuk mengetahui spesies kecoa yang ada diwilayah kerja Pelabuhan Kelas III Pantoloan Palu Jenis Penelitian Deskriptif dengan Pendekatan observasi, Populasi semua jenis kecoa yang tertangkap diwilayah kerja Pelabuhan kelas III pantoloan, Sampel sejumlah kecoa tertangkap di tiap lokasi penelitian, analisis kepadatan kecoa di pelabuhan Pantoloan Palu jika dikatakan padat dengan nilai >2 dan dikatakan tidak padat 2. Jumlah kecoa tertangkap sebanyak 11 ekor dengan 3 kali pengulangan di tempat yang sama dan jenis kecoa yang ditemukan di pelabuhan Pantoloan palu yaitu Periplaneta Australiase. Tingkat kepadatan kecoa di pelabuhan Pantoloan kelas III Palu dikatakan tidak padat. Bagi Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Palu lebih meningkatkan pengawasan 4 di pelabuhan Pantoloan Palu.
Creator
NUR HIDAYAT
Source
PDF
Publisher
Poltekkes Kemenkes Palu
Date
2024
Language
Indonesia
Type
Text
Collection
Citation
NUR HIDAYAT, “Identifikasi spesies kecoak blattidae dan tingkat kepadatan diwilayah kerja pelabuhan kelas III pantoloan, palu,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 21, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/716.