Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Anemia Ibu Hamil Di Puskesmas Fonuasingko

Dublin Core

Title

Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Anemia Ibu Hamil Di Puskesmas Fonuasingko

Subject

Usia, KEK, Paritas, Pendidikan, Anemia, Ibu Hamil

Description

Data diwilayah kerja puskesmas fonuasingko tahun2023, didapatkan data anemia ibu hamil 54 (19%), walapun menurun namun tidak terlalu signifikan dan masih perlu perhatian khusus. Tujuan penelitian ini adalah diketahui analisis faktor?faktor yang berhubungan dengan anemia ibu hamil di Puskesmas Funuasingko Kabupaten Morowali tahun 2023. Metode penelitian kuantitatif menggunakan desain cross-sectional (studi silang). Populasi dalam penelitian ini adalah ibu hamil yang terdata sebanyak 281 orang ibu hamil dengan sampel sebanyak 74 orang ibu hamil. Data dikumpulkan menggunakan kuisioner. Anlisis data univariat dan bivariat dengan iji chi square. Hasil uji statistik nilai p-velue= 0,000 maka ada hubungan yang signifikan antara usia ibu dan status KEK dengan kejadian anemia dalam kehamilan. Serta tidak ada hubungan yang signifikan antara faktor peritas dengan nilai p-velue= 0,138 dan pendidikan nilai p-velue= 0,277 dengan kejadian anemia dalam kehamilan. Kesimpulan ada hubungan yang signifikan antara usia ibu dan status KEK dengan kejadian anemia dalam kehamilan. Serta tidak ada hubungan yang signifikan antara faktor paritas dan pendidikan dengan kejadian anemia dalam kehamilan. Bidan dapat lebih proaktif dalam sasaran. Bidan juga dapat memberikan edukasi yang lebih mendalam kepada ibu hamil tentang pentingnya asupan 3 yang cukup dan cara-cara untuk mengurangi resiko anemia.

Creator

FATMIATI

Source

PDF

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palu

Date

2024

Language

Indonesia

Type

Text

Collection

Citation

FATMIATI, “Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Anemia Ibu Hamil Di Puskesmas Fonuasingko,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 21, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/81.

Output Formats