IMPLEMENTASI TERAPI DZIKIR PADA LANSIA DENGAN GANGGUAN POLA TIDUR DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MADAGO TENTENA

Dublin Core

Title

IMPLEMENTASI TERAPI DZIKIR PADA LANSIA DENGAN GANGGUAN POLA TIDUR DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MADAGO TENTENA

Subject

Description

ABSTRAK IMPLEMENTASI TERAPI DZIKIR PADA LANSIA DENGAN GANGGUAN POLA TIDUR DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MADAGO TENTENA Yogi Setiawan Prodi D-III Keperawatan Poso, Poltekkes Kemenkes Palu, Poso, Indonesia Latar belakang : Proses penuaan adalah siklus didalam hidup yang ditandai dengan menurunnya berbagai fungsi organ pada tubuh seseorang, Lansia mengalami perubahan fisik, psikis dan biologis. Perubahan fungsi biologis salah satunya adalah perubahan pola tidur yang berujung pada buruknya kualitas tidur salah satu intervensi keperawatan mandiri dalam menangani gangguan pola tidur dengan terapi dzikir. Metode Penelitian : penelitian ini menggunakan metode Deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Sampel : adalah satu orang lansia yang mengalami gangguan pola tidur Hasil : pengkajian didapatkan pasien lansia mengalami gangguan pola tidur, mengeluh sulit tidur, sering terbangaun, cepat lelah ketika melakukan aktivitas, sering menguap, dan mata merah. Diagnosis keperawatan yaitu : gangguan pola tidur berhubungan dengan kurang kontrol tidur. Intervensi keperawatan dukungan tidur dan terapi dzikir. Implementasi keperawatan dilakukan selama 3 hari. Evaluasi setelah melakukan terapi dzikir masalah keperawatan pada lansia dengan gangguan pola tidur teratasi dapat teratasi. Kesimpulan : pemberian terapi dzikir mampu meningkatkan kualitas tidur terhadap lansia dengan gangguan pola tidur dari pasien yang memulai tidur jam 01.00 WITA menjadi memulai tidur jam 22.00 WITA Kata Kunci: asuhan keperawatan lansia, terapi dzikir, gangguan pola tidur

Creator

Yogi Setiawan

Source

PDF

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palu

Date

2024

Language

Indonesia

Type

Text

Collection

Citation

Yogi Setiawan, “IMPLEMENTASI TERAPI DZIKIR PADA LANSIA DENGAN GANGGUAN POLA TIDUR DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MADAGO TENTENA,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/581.

Output Formats