GAMBARAN STATUS 3 DAN PMBA PADA BADUTA DARI IBU PEKERJA KANTORAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MAMBORO
Dublin Core
Title
GAMBARAN STATUS 3 DAN PMBA PADA BADUTA DARI IBU PEKERJA KANTORAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MAMBORO
Subject
Status 3, PMBA, Baduta, ibu pekerja kantoran, Palu
Description
Menurut WHO dan UNICEF, kejadian stunting, 3 kurang dan 3 buruk yang sangat berkaitan dengan pemberian makan yang tidak tepat di usia 0-2 tahun. Pemberian makan yang tidak tepat pada usia 0-2 tahun membuat daya tahan tubuh balita lemah, sehingga menjadi sering sakit dan gagal tumbuh yang berujung pada kejadian stunting, 3 buruk, dan 3 kurang. Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui Gambaran Status 3 dan PMBA Pada Baduta dari ibu Pekerja kantoran di Wilayah kerja Puskesmas Mamboro.. Penelitian ini merupakan penelitian deskritif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah baduta usia 6-23 bulan yang ibunya pekerja kantoran di Wilayah Kerja Puskesmas Mamboro, dengan menggunakan metode total sampling yaitu sebanyak 37 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan cara pengukuran dan wawancara menggunakan kuesioner kobotoolbox dengan analisis data secara univariat dan SPSS. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa status 3 dan PMBA pada baduta dari ibu pekerja kantoran di Wilayah kerja Puskesmas mamboro yaitu Sebagian besar status 3 normal sebanyak 33 orang (89,2%) status 3 Berat Badan Normal (BB/U), sebanyak 36 orang (97,3%) status 3 Normal (PB/U), sebanyak 31 orang (83,8%) memiliki status 3 baik (BB/PB), dan IMD (78,4%), ASI Eksklusif (64,9%), MP-ASI sesuai tepat waktu (100,0%), frekuensi (sesuai 64,9%), jumlah porsi (sesuai 70,3%)bervariasi 75,7%, kebersihan dalam peberian MP-ASI 100,0% baik dan ASI sampai 2 tahun (2,7%). Kesimpulan dari penelitian status 3 dan PMBA pada baduta dari ibu pekerja kantoran di Wilayah kerja Puskesmas Mamboro, bahwa status 3 pada Baduta Sebagian besar Normal dan PMBA pada baduta baik
Creator
Muhammad Safar
Source
PDF
Publisher
Poltekkes Kemenkes Palu
Date
2024
Language
Indonesia
Type
Text
Collection
Citation
Muhammad Safar, “GAMBARAN STATUS 3 DAN PMBA PADA BADUTA DARI IBU PEKERJA KANTORAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MAMBORO,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/661.