PENGARUH EDUKASI MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP PENGETAHUAN REMAJA TENTANG 3 SEIMBANG
DI GAMALIEL JUNIOR HIGH SCHOOL PALU

Dublin Core

Title

PENGARUH EDUKASI MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP PENGETAHUAN REMAJA TENTANG 3 SEIMBANG
DI GAMALIEL JUNIOR HIGH SCHOOL PALU

Subject

Pengetahuan, 3 Seimbang, Remaja, Palu

Description

ABSTRAK ( i-xi + 45 halaman + 3 tabel + 3 gambar + 11 lampiran ) Menurut World Health Organization (WHO) tahun 2016 prevalensi diantara anak-anak dan remaja menurut BMI (standar devisiasi) umur 5-19 tahun yaitu kurus 10,5%, gemuk atau kelebihan berat badan 18,4%, dan obesitas yaitu 6,8%. Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh edukasi media video animasi terhadap pengetahuan remaja tentang 3 seimbang di Gamaliel Junior High School Palu. Penelitian ini merupakan penelitian pre eksperimen. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas VIII Gamaliel Junior High School Palu, dengan menggunakan total keseluruhan kelas VIII yaitu sebanyak 79 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan cara pengisian pre-test kemudian pemutaran video animasi 3 seimbang dan post-test dengan analisis data secara bivariat diSPSS. Hasil dari penelitian ini yaitu nilai pre-test minimal 41 dan maximal 100 dengan nilai rata-rata yaitu 79,42% sedangkan nilai post-test minimal 73 dan maximal 100 dengan rata-rata nilai yaitu 95,91%. Penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara sebelum edukasi video animasi 3 seimbang dan sesudah edukasi video animasi 3 seimbang yang ditandai dengan p velue 0.000 (0,05). Kesimpulan dari penelitian pengaruh edukasi media video animasi terhadap pengetahuan remaja tentang 3 seimbang di Gamaliel Junior High School Palu, bahwa terdapat perbedaan sebelum edukasi media video animasi 3 seimbang dan sesudah edukasi media video animasi 3 seimbang. Kata kunci : Pengetahuan, 3 Seimbang, Remaja, Palu Daftar Pustaka : 14 Pustaka (2014-2023)

Creator

Patrisius Aminaka Sanja

Source

PDF

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palu

Date

2024

Language

Indonesia

Type

Text

Collection

Citation

Patrisius Aminaka Sanja, “PENGARUH EDUKASI MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP PENGETAHUAN REMAJA TENTANG 3 SEIMBANG
DI GAMALIEL JUNIOR HIGH SCHOOL PALU,” Repository Poltekkes Kemenkes Palu, accessed November 22, 2024, https://repository.poltekkespalu.ac.id/items/show/591.

Output Formats